UML – State Machine Diagram

State Machine Diagram adalah teknik yang umum digunakan untuk menggambarkan behaviour sebuah sistem. Hal ini digunakan untuk membantu analis, perancang dan pengembang untuk memahami perilaku obyek pada sistem. State Machine Diagram (Statechart diagram in versi 1.x) adalah Untuk memodelkan behavior/methode (lifecycle) sebuah kelas atau object dan memperlihatkan urutan kejadian sesaat (state) yang dilalui sebuah object,transisi … Lanjutkan membaca UML – State Machine Diagram

UML – Class Diagram

Class diagram adalah model statis yang menggambarkan struktur dan deskripsi class serta hubungannya antara class. Class diagram mirip ER-Diagram pada perancangan database, bedanya pada ER-diagram tdk terdapat operasi/methode tapi hanya atribut. Class terdiri dari nama kelas, atribut dan operasi/methode. Atribut dan operation (metoda) dapat memiliki salah satu sifat berikut : 1. Private, hanya bisa dipanggil … Lanjutkan membaca UML – Class Diagram

UML – Activity Diagram

Activity diagram, sesuai dengan namanya diagram ini menggambarkan tentang aktifitas yang terjadi pada sistem. Dari pertama sampai akhir, diagram ini menunjukkan langkah – langkah dalam proses kerja sistem yang kita buat. Sebagai contoh, langkah – langkah memasak air. Tetapi kita akan menjelaskannya dengan bentuk grafik. Struktur diagram ini juga mirip dengan flowchart. Fungsi Activity Diagram … Lanjutkan membaca UML – Activity Diagram

UML (Unified Modeling Language)

A. Sejarah UML Sejarah UML sendiri cukup panjang. Tahun 1950-an saat keterbatasan hardware, media penyimpanan dan software pemrograman, muncul metode perancangan sistem yang berbasis proses. Muncul diagram-diagram terkenal seperti Data Flow Diagram (DFD). Inti dari diagram ini adalah entitas apa dan melakukan proses apa dengan metode yang sangat terkenal SDLC: System Development Life Cycle. Tahun … Lanjutkan membaca UML (Unified Modeling Language)

Perbedaan antara Perangkat Lunak, Sistem Perangkat Lunak dan Rekayasa Perangkat Lunak

Kita sering sekali mendengar yang namanya perangkat lunak atau software, sistem perangkat lunak dan rekayasa perangkat lunak atau RPL, tapi apasih bedanya? 1. Perangkat Lunak Perangkat Lunak atau yang lebih kita kenal dengan nama Software adalah istilah khusus untuk data yang diformat, dan disimpan secara digital, termasuk program komputer, dokumentasinya, dan berbagai informasi yang bisa … Lanjutkan membaca Perbedaan antara Perangkat Lunak, Sistem Perangkat Lunak dan Rekayasa Perangkat Lunak